Tag: kebiasaan menulis

  • 20 Menit Sehari untuk Meningkatkan Kebiasaan Menulis

    20 Menit Sehari untuk Meningkatkan Kebiasaan Menulis

    Seringkali, kamu menggunakan alasan ‘sibuk’ untuk nggak menulis hari ini. Padahal, semuanya masalah prioritas saja. Kalau menjadi penulis adalah impian penting bagimu, maka kesibukan bukanlah alasan. Dalam artikel ini, aku mengajakmu untuk meluangkan waktu berlatih menulis dalam 20 menit per hari. Langkah-langkahnya mudah untuk kamu ikuti dan pastinya meyenangkan untukmu.