Tag: gaza
-

laut, maafkan aku sekali ini saja
aku berdiri di sisi, menatap arusmu yang berkejar-kejaran dalam kebebasan
-

ibu, izinkan aku mencari tepung untukmu hari ini
ibu, lepaskan tanganmu yang telah berkerut dari jemariku
-

empat ratus ribu
empat ratus ribu setara delapan kilogram beras putih bila diangkat seorang diri, beratnya tak terperi